Pada dasarnya saat ini memiliki sebuah genset menjadi salah satu keharusan. Genset adalah sebuah alat yang digunakan untuk memenuhi kebutuhan listrik yang bisa dioperasikan melalui aki genset serta bahan bakar lainnya.
Kegunaan Genset

Pada dasarnya terdapat banyak sekali kegunaan genset yang bisa dirasakan oleh para penggunanya. Salah satu kegunaan utama dari keberadaan genset ini adalah mampu menyuplai sumber listrik cadangan saat terjadi pemadaman listrik dari PLN. Dengan begitu anda tetap bisa menggunakan berbagai macam alat elektronik meskipun sedang tidak ada aliran listrik.
Genset banyak digunakan untuk berbagai macam keperluan mulai dari rumahan hingga industri. Ini sudah tersedia dengan berbagai macam fitur dan jenis yang ada di pasaran sehingga bisa disesuaikan dengan kebutuhan. Genset juga dipakai untuk berbagai macam keperluan acara outdoor maupun indoor.
Macam – Macam Genset Terbaik

Apabila menilik ke pasaran terdapat banyak sekali berbagai macam jenis genset yang bisa dipilih. Ketika memilihnya Anda harus memastikan bahwa mesin generator set yang dipilih memiliki kualitas yang bagus dan juga awet. Berikut ini ada beberapa rekomendasi genset terbaik yang bisa anda pilih untuk memenuhi kebutuhan listrik sehari-hari yaitu:
1. Yamaha Inverter EF1000iS

Jika anda memiliki budget yang lebih maka anda bisa mencoba menggunakan Yamaha inverter EF1000iS.. ini merupakan sebuah mesin generator set yang digunakan sebagai cadangan listrik rumahan. Mesin genset ini mampu menghasilkan daya sebesar 900 watt sehingga cocok digunakan untuk berbagai macam kepentingan listrik cadangan rumahan maupun lainnya. Genset satu ini memiliki tingkat kebisingan yang cukup rendah yaitu 50 DB dari jarak ke sekitar 7 meter. ini memiliki desain dan bobot yang ringan jadi membuatnya mudah untuk dipindahkan dari satu tempat ke tempat lainnya. Genset ini sudah dilengkapi dengan kapasitas tangki sebesar 4 liter dan bisa dioperasikan selama 5 jam. Ini juga sudah menggunakan sistem autodiskomposer dengan aki genset yang berperan besar di dalamnya sehingga mudah dinyalakan secara manual.
2. Elemax SHX 1000 W

Salah satu genset rumahan lainnya adalah Elemax SHX 1000 W. Ini merupakan sebuah genset keluaran dari perusahaan Honda yang memiliki kapasitas penyimpanan sebesar 1000 watt dengan tegangan kurang lebih 220 volt. Mesin generator set ini memiliki bobot 14 kilo yang mana terdapat pegangan pada bagian atasnya yang mudah dibawa serta dipindahkan.
Jenis Genset ini memiliki kapasitas penyimpanan sebesar 4 liter dan mampu menyala selama 5 jam lamanya. Ini menghasilkan tingkat kebisingan yang cukup rendah yaitu 58 DB atau setara dengan suara orang yang sedang bercakap-cakap biasa.
Itulah tadi beberapa penjelasan mengenai rekomendasi genset terbaik saat ini. Sebagian besar sudah dilengkapi dengan aki genset kualitas terbaik sehingga urusan kualitasnya sudah Tidak diragukan lagi. Lalu di mana bisa mendapatkan berbagai macam genset tersebut? Caranya cukup mudah di mana anda cukup Membuka halaman website http://hartech.co.id/. Di sana terdapat banyak sekali jenis genset yang terbaik saat ini.
Leave a Reply